9 Cara ini Bisa Atasi Sakit Kepala Tanpa Minum Obat
Kompres dingin dapat membantu mengurangi gejala sakit kepala Anda. Jika diberikan ke area leher atau kepala dapat mengurangi peradangan, memperlambat konduksi saraf dan menyempitkan pembuluh darah, yang semuanya membantu mengurangi sakit kepala.
9. Rileks dengan yoga
Berlatih yoga adalah cara terbaik untuk menghilangkan stres, meningkatkan fleksibilitas, mengurangi rasa sakit dan meningkatkan kualitas hidup Anda secara keseluruhan. Melakukan yoga dapat membantu mengurangi intensitas dan frekuensi sakit kepala Anda.
Sakit kepala memanglah sangat mengganggu. Jadi jika memang Anda sering merasakan sakit kepala, sebaiknya mencari cara alami untuk meredakannya agar anda terhindar dari efek samping obat yang sering dialami banyak orang.(NP/RVS/klikdokter)
Biasanya, saat sakit kepala, orang enggan untuk minum obat karena takut mengantuk dan tak bisa berkegiatan karena badan lemas. Namun Anda tak perlu khawatir.
Redaktur & Reporter : Yessy
- 7 Manfaat Rutin Minum Air Jahe Campur Bawang Putih, Ampuh Obati Batuk
- 3 Pengobatan Alami Ini Bikin Sakit Kepala Tidak Berkutik
- 9 Bahaya Makan Garam Berlebihan, Bikin Berat Badan Bertambah
- Sakit Kepala Setelah Bangun Tidur? Ini 5 Tip untuk Mengatasinya
- Usir Sakit Kepala dengan Menggunakan 10 Cara Alami Ini
- Redakan Sakit Kepala dengan Mengonsumsi 4 Makanan Lezat Ini