9 Fakta Penggerebekan Venesia BSD, Lihat Foto-foto Pemandu Karaoke Tarif Jutaan

jpnn.com, JAKARTA - Tim Bareskrim Polri menggerebek tempat karaoke eksekutif bernama Venesia BSD, berlokasi di Jalan Lengkong Gudang, Tangerang Selatan, Banten pada Rabu (19/8) malam.
Berikut sejumlah fakta terkait penggerebekan Venesia BSD.
1. Polisi menduga ada tindak pidana perdagangan orang (TPPO) di Venesia BSD dengan modus eksploitasi seksual pada masa pandemi COVID-19.
2. Penggerebekan dipimpin langsung oleh Direktur Tindak Pidana Umum Bareskrim Polri Brigjen Pol Ferdy Sambo.
3. Karaoke eksekutif tersebut diketahui telah beroperasi sejak awal Juni 2020.
Para pemandu karaoke Venesia BSD dibawa ke Bareskrim Polri, Jakarta, Kamis (20/8/2020) dini hari untuk menjalani pemeriksaan. Foto: ANTARA/ HO-Dittipidum Bareskrim
4. Tempat hiburan malam itu memfasilitasi layanan “perbuatan terlarang” bagi para pelanggannya.
Berikut ini 9 fakta terkait penggerebekan tempat karaoke eksekutif Venesia BSD Tangsel, Banten, 47 pemandu lagu digelandang tim Bareskrim Polri.
- Dittipidsiber Bareskrim Turun Tangan Usut Gangguan Sistem Bank DKI
- Bareskrim Bongkar Peredaran 38 Kg Sabu-Sabu Jaringan Malaysia-Indonesia di Riau
- Polisikan Lisa Mariana atas Tuduhan Perselingkuhan, Ridwan Kamil Pakai Pasal Ini
- Ridwan Kamil Melaporkan Lisa Mariana ke Bareskrim
- Sepasang Kekasih Kepergok Lagi Buang Janin di Bintaro
- Polisi Anggota Polres Tangsel Meraba-raba Istri Orang, Viral