9 Hal yang Harus Dilakukan Saat Anda Berusia 40 Tahun

9 Hal yang Harus Dilakukan Saat Anda Berusia 40 Tahun
Ikustrasi.

Beruntung, Anda bisa mengatur kadar gula darah dengan menghindari karbohidrat olahan.

5. Antioksidan

Kemungkinan Anda sudah tahu bahwa antioksidan itu penting. Mereka membantu melawan radikal bebas, yang mempercepat penuaan dan kerusakan sel.

Makanan kaya antioksidan juga membantu melawan peradangan. Sayuran, buah dan rempah merupakan sumber antioksidan yang baik.

6. Makan cukup serat

Asupan serat yang cukup akan meningkatkan pergerakan usus, menurunkan kadar kolesterol dan menyeimbangkan kadar gula darah.

Wanita di atas usia 40 tahun harus mengonsumsi serat 25 gram sehari, sedangkan pria berusia antara 40 tahun dan 50 tahun harus mengonsumsi serat sebanyak 38 gram sehari.

7. Berhenti merokok

Saat menginjak umur 40 tahun, Anda harus mulai bersiap-siap menghadapi banyak masalah kesehatan. Berikut bebeapa hal yang harus dilakukan untuk kesehatan Anda.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News