9 Manfaat Air Kencur untuk Kesehatan, Salah Satunya Bisa Kontrol Kolesterol
Jumat, 20 November 2020 – 07:14 WIB
jpnn.com, JAKARTA - KENCUR merupakan salah satu rempah yang sering digunakan dalam berbagai masakan Indonesia.
Kencur juga sering diolah menjadi jamu. Nah, apakah Anda tahu apalagi manfaat air kencur untuk kesehatan?
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
Baca Juga:
1. Meningkatkan Kesegaran Tubuh
Perasaan segar dan hangat dari ramuan kencur juga diyakini bisa menyegarkan tubuh yang lelah.
Rasa segar dalam kencur mirip dengan minuman jahe yang juga bisa menghangatkan tubuh. Konsumsi ramuan dari kencur ketika tubuh sedang sakit dan lelah.
Baca Juga:
Setelah mengonsumsi ramuan ini, tubuh kemudian akan segar dan kembali fit.
2. Meningkatkan Energi
Ada beberapa manfaat air kencur untuk kesehatan dan salah satunya adalah bisa mengontrol kolesterol.
BERITA TERKAIT
- Ancaman TBC Melonjak, Pencegahan dan Pengobatan Harus Jadi Fokus
- Mayapada Breast Clinic jadi Layanan Terpadu untuk Kanker Payudara
- 7 Khasiat Jagung Rebus, Bantu Cegah Serangan Kanker Ini
- 10 Manfaat Belimbing, Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ini
- HUT Ke-60 Golkar, Ahmad Irawan Gelorakan Semangat dan Gaya Hidup Sehat
- Danone Indonesia Perkuat Peran Bidan sebagai Garda Terdepan Kesehatan Keluar