9 November, Nuri Maulida Dinikahi Politikus
Sabtu, 01 November 2014 – 16:23 WIB

9 November, Nuri Maulida Dinikahi Politikus. Foto: Ist
Wajah Nuri dan Pandu Kusuma mirip. Atas dasar itu, dia pun yakin keduanya berjodoh. "Mukanya mirip, ini tandanya berjodoh," ucap Pipik.
Baca Juga:
Kalau benar terlaksana, pernikahan digelar pada 9 November 2014 di Balai Sudirman, Jakarta Selatan. Nuri telah mendaftarkan surat pernikahan di Kantor Urusan Agama Tebet, Jaksel.
“Benar seorang yang bawa berkas pernikahan atas nama Nury Maulida Lenggono. Nikahnya Minggu jam 9 pagi di Masjid Al-Itihad, Tebet Barat," ungkap Kepala KUA Tebet Asep Edwan, kemarin.
Bintang film Lawang Sewu dan Liar ini mendaftarkan pernikahan melalui wedding organizer (WO). "Dari WO yang ditunjuk Mbak Nuri, kalau nggak salah atas nama Budi," ujarnya.
Setelah dua kali gagal menikah, Nuri Maulida kembali bisa move on. Wanita yang terlihat sangat anggun dalam balutan hijabnya itu segera mengakhiri
BERITA TERKAIT
- Raih 5 Juta Penonton, Jumbo Masuk Daftar 10 Film Indonesia Terlaris
- 3 Berita Artis Terheboh: Respons Ridwan Kamil, Lisa Menghilang setelah Mengaku Hamil
- Paula Verhoeven Tak Terima Dicap Istri Durhaka, Hotman Paris Beri Saran Begini
- Arya Saloka Gugat Cerai, Amanda Manopo Merespons Begini
- Film Godaan Setan yang Terkutuk Angkat Isu Iman dan Keharmonisan Keluarga
- Ridwan Kamil Bantah Kenal Lisa Mariana secara Personal