9 Perusahaan Sawit Kepung Taman Nasional
Senin, 08 Februari 2010 – 09:40 WIB
Keresahan itu cukup beralasan dilihat dari sisi pergeseran ekologi, terutama kesulitan untuk mendapatkan sumber air bersih yang tidak tercemar. Sebab, biasanya perusahaan sawit menggunakan Pestisida dan pupuk organik.
Baca Juga:
“Tahu sendiri lah, perusahaan kelapa sawit pasti menggunakan bahan kimia. Ini yang menjadi persoalan bagi kita. Kondisi air pasti sudah tidak steril lagi,” kata H Jono.
Selain itu, lanjut Jono, Kecamatan Suhaid dan beberapa kecamatan lainnya merupakan kawasan penyangga TNDS dan bisa maju dengan mengandalkan sektor perikanan sebagai basis perekonomian utama masyarakat. Hingga kini, tercatat sekitar 100 tambak ikan arwana di wilayah itu, murni dikelola masyarakat dengan nilai investasi mencapai Rp200 miliar.
“Kita tak bisa bayangkan, jika sudah masuk perusahaan sawit itu semua. Mau jadi apa TNDS ini, belum lagi dampaknya bagi usaha masyarakat. Investasi kita tidak sedikit lho pada sektor perikanan ini dan merupakan mata pencaharian utama,” beber Jono.
KAPUAS- Keberadaan Taman Nasional Danau Sentarum (TNDS) di Kapupaten Kapuas Hulu, Kalimantan Barat mulai terancam. betapa tidak, sedikitnya ada sembilan
BERITA TERKAIT
- Disapu Banjir Bandang, 10 Rumah di Tapsel Sumut Hanyut
- Heboh Anggaran Belanja Gamis & Jilbab Senilai Rp 1 M Lebih di Kabupaten Banggai
- Kunker ke Riau, Menteri Hanif Faisol Tutup TPA Liar di Kampar
- 209 Warga Terdampak Pergerakan Tanah di Kadupandak Dievakuasi
- Ombudsman Minta Polda Sumbar Ungkap Motif Kasus Polisi Tembak Polisi Secara Transparan
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB