90 Persen Kamar Hotel Penuh
Minggu, 25 Desember 2011 – 22:12 WIB
Sedangkan untuk akhir pekan biasa, jumlah kendaraan yang masuk mencapai 160 ribu."Untuk pengaturan lalu lintas, seperti biasa kami akan membantu Polrestabes Bandung secara penuh, namun kami juga menyiapkan beberapa unit mobil derek," kata Prijo.Mobil derek tersebut, diperlukan jika ada kendaraan yang parkir di tempat-tempat terlarang seperti Jalan Layang Pasupati.
"Kemarin kan sudah ditetapkan, Jembatan Pasupati tidak boleh digunakan untuk perayaan tahun baru, kami juga akan membantu pengamanan di sana dan membuat mobil derek kami stand by di sana," kata Prijo. (mur)
BANDUNG- Hingga 24 Desember 2011 90 persen dari 14 ribu kamar hotel di Kota Bandung sudah terisi penuh untuk libur Natal dan Tahun Baru kali
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Telah Mempermalukan Polri, Bripda Wahyu Dipecat Tak Terhormat, Lihat Coretan Itu
- Korupsi Berjamaah PON Papua, Ini Tanggapan Komnas HAM dan Himpunan Mahasiswa
- Pengiriman TKI Ilegal ke Malaysia Terbongkar, Satu Tersangka Ditangkap Polres Dumai
- Tingkatkan Penerangan Jalan Umum, Pemkot Tangsel Perbaiki 4.738 Lampu PJU
- Tangkap 3 Terduga Teroris di Sukoharjo, Densus 88 Sita Sajam di Rumah SQ
- Gunung Lewotobi Laki-laki Erupsi, SAR Gabungan TNI AL Bergerak Cepat Evakuasi Korban