95 Persen DAS Tercemar Limbah
Senin, 07 Januari 2013 – 09:15 WIB
Terpisah, Kepala Dinas Badan Pengelola Lingkungan Hidup (BPLH) Kota Bekasi, Dadang Hidayat, mengatakan, pihaknya hingga kini terus mengupayakan perbaikan beberapa aliran sungai yang ada di Kota Bekasi.
Dengan melakukan beberapa penelitian rutin, Dadang berharap tingkat pencemaran air di Kota Bekasi dapat diturunkan.
’’Kami rutin terjun ke lapangan untuk melakukan penelitian secara terus menerus dan dari hasil tersebut kami berharap angka pencemaran air di Kota Bekasi dapat diturunkan, meskipun secara bertahap prosesnya,” pungkasnya. (gir)
RAWALUMBU--Warga yang mendiami sekitar Daerah Aliran Sungai (DAS) harus waspada. Sebab, sebagian besar DAS Kota Bekasi sudah tercemar limbah berbahaya.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS