951 Peserta Lelang Jabatan Lolos Tes Tahap Pertama

951 Peserta Lelang Jabatan Lolos Tes Tahap Pertama
951 Peserta Lelang Jabatan Lolos Tes Tahap Pertama
Para kandidat yang lolos ujian tahap pertama berhak mengikuti ujian wawancara. Selanjutnya, hasil wawancara akan dinilai oleh Badan Pertimbangan Jabatan dan Kepangkatan (Baperjakat) DKI.

"Sementara untuk 454 orang yang tidak lolos otomatis tidak bisa ikut tes selanjutnya," ujar Untung.

Dalam kesempatan yang sama, Kepala BKD, I Made Karmayoga mengatakan bahwa proses penilaian tes tahap pertama berlangsung selama 1 bulan. Penilaian dilakukan oleh tim assesor yang terdiri dari 52 orang.

"Penilaian dilakukan asesor pro dan sudah teruji kemampuannya dan sudah dilakukan secara transparan, terbuka, fair dan sangat konsisten untuk jaga agar hasil sesuai harapan," ucap Made. (dil/jpnn)

JAKARTA - Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Pemprov DKI Jakarta merilis hasil tes lelang jabatan lurah dan camat tahap pertama. Sebagian besar peserta


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News