Abanda-Coyne Bikin Cemas
Senin, 01 Oktober 2012 – 07:05 WIB
BANDUNG -Dokter tim Persib Bandung, Rafi Ghani masih menunggu hasil dari laboratorium untuk kedua pemain asingnya yakni Abanda Herman dan James Coyne "Memang saya menginginkan data itu secara lengkap, makanya saya minta rekapan dari awal. Kalau data pemain lain sudah saya terima semuanya," katanya.
"Harusnya sudah keluar, tapi tadi saya telpon dan meminta rekapan hasil test Abanda dan Coyne dari awal. Mungkin baru Senin (1/10) saya terima hasil testnya," ucapnya saat dihubungi melalui telepon selularnya kemarin.
Baca Juga:
Rafi sendiri ingin secepatnya mendapatkan hasil test itu, pasalnya hasil itu nantinya bisa dijadikan acuan untuk melihat kadar lemak yang harus diturunkan dan masa otot yang harus ditingkatkan untuk kedua pemain asingnya tersebut.
Baca Juga:
BANDUNG -Dokter tim Persib Bandung, Rafi Ghani masih menunggu hasil dari laboratorium untuk kedua pemain asingnya yakni Abanda Herman dan James Coyne
BERITA TERKAIT
- Indonesia Masters 2025: Ginting Bicara Kenangan
- Banjir Pelatih Asing di Piala AFF 2024, Hanya Ada 1 Lokal
- Luar Biasa! 2 Pemain Non-Pelatnas PBSI Lulus BWF World Tour Finals 2024
- Begini Persiapan Megan C Sutanto Menuju Laga Olimpiade
- Inilah Kontestan BWF World Tour Finals 2024, Ngeri di Tunggal Putra
- Liga Champions: 40 Gol Tercipta di 9 Pertandingan, Gila!