Abelle Merayakan Transformasi Lewat Lagu 13

Dia ingin memberi tahu orang-orang melalui lagu ini bahwa tidak apa-apa merasakan masa sulit dalam hidup karena itu normal.
Menurutnya, orang-orang harus mencoba hal-hal baru, mengekspresikan tahun-tahun pertumbuhan alih-alih menyesalinya, dan memanfaatkan semaksimal mungkin.
"Semoga lagu ini dapat menginspirasi orang lain dan dapat memotivasi untuk menikmati hidup selagi masih bisa seiring bertambahnya usia," tutup Abelle.
Single yang Abelle berjudul 13 (Thirteen) dirilis pada 7 Juni 2024 di bawah naungan label The A Management dan sudah bisa dinikmati di berbagai platform musik digital.
Dalam peluncuran lagu tersebut, Abelle dibantu executive producer Muzdalifah Lia, music producer Ully Dalimunthe, co-producer Safir Bian Gindas, mixing by Adi Lazuardi & Ully Dalimunthe, mastering by Adi Lazuardi, Titan Studio, dan LB4 Studio.
(ded/jpnn)
Penyanyi muda berbakat, Abelle meluncurkan lagu terbaru yang berjudul 13 (Thirteen) pada Jumat, 7 Juni 2024.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
- Angkara Murka Wakili Indonesia dalam FEFF 2025 di Italia
- Anime Festival Asia 2025 Kembali Digelar di Jakarta
- Doakan Ruben Onsu, Raffi Ahmad: Semoga Keberkahan Selalu Menyertai
- Laufey Persembahkan Lagu Cinta Terbaru, Silver Lining
- Luna Maya dan Maxime Bouttier Dikabarkan Menikah Bulan Depan
- Terima Lamaran Billy Syahputra, Vika Kolesnaya: Kami Sudah Cocok