ABK Costa Tiba di Tanah Air
Sabtu, 21 Januari 2012 – 10:34 WIB

ABK Costa Tiba di Tanah Air
Ibu dari ABK bernama Putu Agus Kurniawan menyatakan senang bisa bertemu kembali dengan anaknya. Pun demikian dari keluarga Wayan Seri Nadi yang langsung berangkulan menyambut kedatangan buah hatinya. "Lega," kata Seri Nadi, singkat. Made Sukarti ketika bertemu Tirtana juga tak kuat menahan rasa haru. Tirtana dijemput empat orang, selain Sukarti juga ada ayahnya Nyoman Sukarta, adiknya Kadek Arya Sukanata, 17, serta familinya Arifin.
Baca Juga:
Ketika datang, Tirtana ingin segera pulang dan istirahat. Katanya dia cukup capek setelah menempuh perjalanan panjang. Yang unik, sekeluarga ini tidak pulang menggunakan kendaraan roda empat. Mereka pulang menggunakan sepeda motor, meski sejatinya dari PT Meranti Magsaysay sudah menyediakan kendaraan roda empat untuk mengantar sampai ke rumah.
Kadisnakertransduk Bali Wayan Wirata dikonfirmasi usai menjemput para ABK semalam mengatakan, menurut rencana Sabtu (21/1) ini akan ada lagi kedatangan ABK. Jumlahnya 49 orang yang akan dibagi dalam beberapa kloter mulai pukul 15.00.
"Besok mulai pukul 15.00 datang lagi 49. Dibagi dalam tiga kloter," jelas Wirata.
TUBAN-Tepat seminggu setelah kejadian kandas dan tenggelamnya Kapal Costa Concordia di Laut Italia Jumat (13/1), 14 anak buah kapal (ABK) dari 64
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'aruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional
- Sufmi Dasco Ahmad Bicara Soal Isu Matahari Kembar, Begini Kalimatnya