Abraham Damar Tak Dipanggil, Timnas Basket Indonesia Siapkan Beberapa Pemain Keturunan
Kamis, 27 Juli 2023 – 21:52 WIB

Pemain keturunan Zane William Adnan yang akan memperkuat Timnas basket putra pada ajang Indonesia International Basketball Invitational 2023 di Jakarta, Rabu (2/8/2023). Foto: Dokumentasi Perbasi
Diharapkan kehadiran Zane bisa menutupi kekurangan Timnas basket putra Indonesia yang saat ini sering kalah postur.
Menarik ditunggu kiprah kedua pemain yang rencana akan bermain pada ajang Indonesia International Basketball Invitational 2023.
Ajang tersebut merupakan tes event untuk lapangan pertandingan Indonesia Arena yang diperuntukan buat FIBA World Cup 2023 mulai Rabu (2/8/2023) mendatang.
Selain dua pemain keturunan, beberapa nama seperti Muhamad Arighi, Althof Dwira Satrio, hingga Sandy Ibrahim siap mengisi pos yang ditinggalkan Abraham Grahita.(mcr16/jpnn)
Timnas basket putra Indonesia menyiapkan beberapa nama pengganti Abraham Damar Grahita di Timnas Indonesia
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025
- HSC 2025 Segera Digelar, Pemenang Akan Berlaga di Singapura
- IBL 2025: Poin Melawan Pacific Caesar Dibatalkan, Borneo Hornbils Krisis Kemenangan
- IBL 2025: Hangtuah Jakarta Tunjukkan Harmoni Ambisi dan Rendah Hati
- Perbasi Jakarta Gelar Liga Basket Putri, 10 Tim Asal Ibu Kota Berpartisipasi