Abraham Lebih Baik dari Hehamahua
Selasa, 29 November 2011 – 16:09 WIB
Kendati demikian, dia mengaku Busyro tetap memiliki peluang menjadi Ketua KPK. “Saya perkirakan yang akan bersaing ketat untuk jadi ketua adalah Bambang Widjojanto, Yunus Husein dan Busyro Muqaddas,” kata Bambang.
Baca Juga:
Lain lagi Partai Persatuan Pembangunan. Anggota Komisi III Fraksi PPP, Ahmad Yani menilai, bahwa Hehamahua sudah cukup baik. “Saya kira sama dengan capim yang lain,” tegasnya.
Kendati demikian, Yani menilai Capim KPK Abraham Samad lebih baik daripada Abdullah Hehamahua. “Beda beliau (Abdullah) dengan Abraham Samad, ya satu digit,” kata Yani. (boy/jpnn)
JAKARTA – Kelompok Fraksi (Poksi) di Komisi III DPR RI memiliki penilaian berbeda terhadap Calon Pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (Capim
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kerugian Negara Hanya Bisa Diperiksa BPK, Ahli: Menjerat Swasta di Kasus PT Timah Terlalu Dipaksakan
- Amplop Berlogo Rohidin Mersyah-Meriani Ikut Disita KPK, Alamak
- Tersangka Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan Bakal Dijerat Pasal Berlapis
- Waket Komisi VIII DPR-LDII Ingatkan Persoalan Kebangsaan Hadapi Tantangan Berat
- Dugaan Plagiarisme di Bawah Sumpah Ahli Kejagung, Tom Lembong Disebut Diuntungkan
- Usut Kasus Korupsi di Kalsel, KPK Panggil Ketua DPRD Supian