Abraham Samad dan Kisah Kapur Tulis
Senin, 19 November 2012 – 20:52 WIB
SIAPA sangka seorang Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) seperti Abraham Samad ternyata juga memiliki cukup bakat untuk mendongeng. Hal ini terlihat ketika Abraham menghadiri launching buku antikorupsi untuk anak yang dibuat KPK berjudul "Tunas Integritas" di Indonesia Book Fair 2012, di Istora Senayan, Jakarta, Senin (19/11). -----
Natalia Laurens-JPNN
----
Sebelum memulai membacakan beberapa cerita dalam buku tersebut, Abraham terlebih dahulu menceritakan masa kecilnya. Terutama mengenai hobinya mengumpulkan kapur tulis dari sekolah dan membawanya pulang, untuk belajar menulis di rumah.
"Dulu saya senang sekali menulis di papan, jadi saya minta guru saya agar kapur-kapur sisa bisa saya bawa pulang. Jadi setiap kali ada kapur sisa, saya membawanya pulang ke rumah," kata Abraham di hadapan orangtua, pengunjung dan sejumlah anak-anak yang hadir di launching buku itu.
SIAPA sangka seorang Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) seperti Abraham Samad ternyata juga memiliki cukup bakat untuk mendongeng. Hal ini
BERITA TERKAIT
- Eling Lan Waspada, Pameran Butet di Bali untuk Peringatkan Melik Nggendong Lali
- Grebeg Mulud Sekaten, Tradisi yang Diyakini Menambah Usia dan Menolak Bala
- AKBP Condro Sasongko, Polisi Jenaka di Tanah Jawara
- MP21 Freeport, Mengubah Lahan Gersang Limbah Tambang Menjadi Gesang
- Sekolah Asrama Taruna Papua, Ikhtiar Mendidik Anak-anak dari Suku Terpencil Menembus Garis Batas
- Kolonel Zainal Khairul: Pak Prabowo Satuan Khusus, Saya Infanteri dari 408