AC Milan Mempertimbangkan Memecat Sergio Conceicao
Selasa, 25 Februari 2025 – 11:25 WIB

Pelatih AC Milan Sergio Conceicao. ANTARA/REUTERS/Marcelo del Pozo.
Meskipun begitu, AC Milan bisa saja langsung memecat Conceicao andai Christian Pulisic serta kolega gagal mendapatkan hasil menjanjikan pada dua pertandingan selanjutnya.
AC Milan dijadwalkan akan melakoni pekan tunda ke-9 Liga Italia menghadapi Bologna, Jumat (28/2), lalu menjamu Lazio pada pekan ke-27, Senin (3/3) mendatang. (antara/jpnn)
AC Milan dikabarkan tengah mempertimbangkan memecat Sergio Conceicao dari kursi pelatih.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Resmi, Robin Van Persie jadi Pelatih Feyenoord Rotterdam
- Bertandang ke Torino, AC Milan Tanpa Kyle Walker
- Liga Champions: Jalan Terjal Arsenal Rengkuh Trofi Si Kuping Besar, Duo Madrid Menunggu
- Undian 16 Besar Liga Champions: El Clasico Tersaji di Final?
- Hasil Undian 16 Besar Liga Champions: Harapan Kylian Mbappe Terwujud
- Liga Champions: Inter Milan Tumpuan Italia, Pertahanan Patut Diacungi Jempol