AC Milan Singkirkan Torino Dari Piala Italia
Rabu, 13 Januari 2021 – 17:01 WIB
jpnn.com, ITALIA - AC Milan menyingkirkan Torino dari Piala Italia.
Milan berhasil mengamankan tiket ke perempat final melalui kemenangan adu penalti 5-4 di Stadion San Siro, Milan, Selasa waktu setempat atau Rabu (13/1) WIB.
Pemenang pertandingan ini akan berhadapan dengan Inter Milan atau Fiorentina, yang baru akan dimainkan pada Rabu waktu setempat, demikian catatan laman resmi FIGC.
Baca Juga:
Milan dan Torino telah bertemu di Liga Italia pada Sabtu.
Rossonerri menjadi pemenang dengan skor 2-0.
Namun susunan tim kedua tim banyak berubah pada laga Piala Italia.
Milan kembali menampilkan Zlatan Ibrahimovic untuk pertama kalinya sejak absen akibat cedera paha pada 22 November.
Davide Calabria menguji kiper Vanja Milinkovic-Savic melalui sepakan jarak jauh.
AC Milan berhasil menyingkirkan Torino dari Piala Italia lewat kemenangan dramatis adu penalti.
BERITA TERKAIT
- Inter Milan vs Venezia: Jay Idzes Garang di Depan Juara Bertahan
- Inzaghi Puji Lautaro Martinez: Dia Satu dari Lima Pesepak Bola Terbaik Dunia Saat Ini
- Menjelang Jumpa China, Timnas Indonesia Dapat Kiriman Doa dari Bintang Inter Milan
- Ada Pesan dari Gelandang AC Milan untuk Timnas Indonesia
- Ada Pemain AC Milan Bakal Menyaksikan Laga Bahrain vs Indonesia
- Liga Italia: AC Milan Tumbang di Markas Fiorentina