AC Milan v Inter Milan: Selalu Seru
Sabtu, 06 Agustus 2011 – 06:16 WIB

AC Milan v Inter Milan: Selalu Seru
Belum lagi perubahan skema bermain dari biasanya 4-3-1-2 atau 4-2-3-1 ke 3-4-3 yang diusung allenatore Inter Gian Piero Gasperini belum mampu diadaptasi dengan baik oleh Javier Zanetti dkk. Faktanya, mereka selalu kesulitan dalam beberapa laga pramusim.
Makanya, banyak yang menjagokan Milan mampu mengatasi rival sekotanya itu. "Selalu menang dalam dua bentrok sebelumnya tak membuat kami menjadi favorit. Kedua tim cukup berimbang dan sama-sama memiliki ambisi," kata Allegri.
Inter sendiri tak peduli dengan fakta bahwa Milan lebih difavoritkan. Mereka juga tidak peduli dengan fakta bahwa Sarang Burung kurang hoki buat mereka. Pada Piala Super Italia edisi 2009, mereka takluk dari Lazio dengan skor 1-2.
"Kami tetap menganggap laga ini sebagai laga yang penting di awal musim. Tantangan berat. Namun, semua tim tetap antusias menyambutnya. Kami berharap kemenangan di sini akan menyuntikkan motivasi di musim baru," kata Zanetti, seperti dikutip Goal.
BEIJING - Sudah 274 kali AC Milan bertarung melawan Inter Milan dalam laga bertajuk Derby della Madonnina. Namun, ini adalah kali pertama kedua klub
BERITA TERKAIT
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior