ACC Menggelar Pemeriksaan Kesehatan di Palu, Gratis

ACC mengemas program keberlanjutan ini dalam tajuk “Sustainability For A Better Living”.
Terdapat dua kegiatan utama yang dijalankan oleh ACC, yaitu program penghijauan dan juga program pemasangan solar panel untuk mengurangi emisi gas rumah kaca.
ACC telah menyerahkan 600 bibit pohon langka dan bibit pohon produktif di wilayah Kampung Berseri Astra Lengkong Kulon.
Selain itu ACC juga secara simbolis melakukan pemasangan solar panel di kantor cabang ACC setelah sebelumnya ACC juga melakukan pemasangan solar panel di kantor Berijalan Digital Operation Center, Yogyakarta.
"ACC ikut berperan serta dalam program sustainability yang sedang digalakkan oleh pemerintah dan juga sektor swasta. Program penghijauan dan pemasangan solar panel ini diharapkan menjadi kontribusi nyata ACC dalam menjaga kelestarian lingkungan,” kata Riadi. (adk/jpnn)
Di sisi lain, ACC sebagai perusahaan pembiayaan ikut berkontribusi dalam mewujudkan operasional bisnis yang ramah lingkungan.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
- Fokus Tahun Ini, Seva Akan Membesarkan Segmen Mobil Bekas
- Kunci Sukses Seva Raih Kinerja Positif Pada 2024
- TASPEN Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis Setiap Bulan Bagi Pensiunan, Ini Tujuannya
- SEVA Bersama Bank Saqu Menawarkan Promo Spesial Pembelian Kendaraan, Simak Nih!
- ACC Hadir di Syariah Financial Fair 2025
- Gelar Pameran di Mega Mall Manado, ACC Tebar Banyak Promo