Ada 189 Titik Rawan Konflik di Indonesia
Selasa, 15 Januari 2013 – 07:58 WIB

Ada 189 Titik Rawan Konflik di Indonesia
PADANG--Kementrian Sosial (Kemensos) RI merilis ada 189 titik rawan konflik sosial di Indonesia. Konflik sosial tersebut tersebar hampir di seluruh daerah di Indoneisa, tapi Sumbar tidak termasuk didata tersebut. Salim menjelaskan konflik sosial itu tidak hanya menyangkut masalah SARA (Suku Agama Ras dan Antar golongan) saja, tetapi juga soal tawuran, pengeroyokan, dan konflik pilkada.
Hal ini diungkapkan Mentri Sosial (Mensos), Salim Segaf Al Jufry kemarin (14/1) pada saat launching program rehabilitas rumah tidak layak huni keluarga miskin, di Kelurahan Olo, Padang Barat, Kota Padang. Konflik sosial meliputi berbagai bidang, bukan masalah kesejahteraan masyarakat saja.
“Sumbar tidak termasuk dari jumlah itu, mungkin karena masyarakatnya suka berpantun makanya tidak terjadi konflik sosial,” ujarnya sambil berseloroh.
Baca Juga:
PADANG--Kementrian Sosial (Kemensos) RI merilis ada 189 titik rawan konflik sosial di Indonesia. Konflik sosial tersebut tersebar hampir di
BERITA TERKAIT
- Penyidik KPK Menggeledah 2 Kantor di Lingkungan Pemkab Musi Banyuasin, Ini Hasilnya
- Gubernur Pramono Instruksikan Buka Pintu Air Manggarai
- Langkah Mendes Yandri Berhentikan TPP Dinilai Bukan karena Like and Dislike
- Perumahan Bersubsidi Khusus Polri Dibangun di Banten, Kapolda: Anggota Kami Membutuhkan
- Kejagung Bantah Ada Dokumen Bocor yang Menyebut Keterlibatan Erick Thohir
- Bagaimana Kepastian THR untuk ASN? Sri Mulyani Sebut Nama Prabowo