Ada 189 Titik Rawan Konflik di Indonesia
Selasa, 15 Januari 2013 – 07:58 WIB

Ada 189 Titik Rawan Konflik di Indonesia
PADANG--Kementrian Sosial (Kemensos) RI merilis ada 189 titik rawan konflik sosial di Indonesia. Konflik sosial tersebut tersebar hampir di seluruh daerah di Indoneisa, tapi Sumbar tidak termasuk didata tersebut. Salim menjelaskan konflik sosial itu tidak hanya menyangkut masalah SARA (Suku Agama Ras dan Antar golongan) saja, tetapi juga soal tawuran, pengeroyokan, dan konflik pilkada.
Hal ini diungkapkan Mentri Sosial (Mensos), Salim Segaf Al Jufry kemarin (14/1) pada saat launching program rehabilitas rumah tidak layak huni keluarga miskin, di Kelurahan Olo, Padang Barat, Kota Padang. Konflik sosial meliputi berbagai bidang, bukan masalah kesejahteraan masyarakat saja.
“Sumbar tidak termasuk dari jumlah itu, mungkin karena masyarakatnya suka berpantun makanya tidak terjadi konflik sosial,” ujarnya sambil berseloroh.
Baca Juga:
PADANG--Kementrian Sosial (Kemensos) RI merilis ada 189 titik rawan konflik sosial di Indonesia. Konflik sosial tersebut tersebar hampir di
BERITA TERKAIT
- PKPU Menjadi Harapan Terakhir Untuk Kembalikan Dana Nasabah PT Fikasa Group
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Requiem untuk Paus Fransiskus
- Dukung Kamtibmas, MUI Jakut Apresiasi Kinerja Polres Pelabuhan Tanjung Priok
- Kecam Aksi Barbar Pembakaran Mobil Polisi, GRIB Jaya Minta Pelaku Ditangkap
- Cak Imin Minta Kemenkes Lakukan Ini Setelah Siswa Keracunan Menyantap MBG
- Suara Boikot Produk Israel Kian Menguat, Aksi Global Strike Digelar di Jakarta