Ada 412 Orang Terinveksi HIV Di Tangerang
Jumat, 29 Oktober 2010 – 12:45 WIB
Sedangkan sisanya hubungan seks dengan bergantian pasangan. Kepada para penderita HIV ini, Dinkes Kota Tangerang akan memberikan layanan jarum suntik steril (LJSS) dan sebagian besar para penderita ini belum beralih ke terapi metadon. Ada tiga tempat yang menyediakan layanan jarum suntik sebagai pengganti putauw yakni di Karawaci, Gondrong dan Batuceper.
Baca Juga:
”Mereka (para penderita HIV) akan dibuat fly agar lupa narkoba,” ujar Ati lagi. Adapun pemeriksaan awal adalah konseling darah yang diambil diperiksa positif, lalu setiap bulan penderita HIV itu akan dikontrol sel darah putih yang kurang dari 200 diberi obat Anti Retroviral Virus (ARV) secara cuma-cuma di RSU Tangerang dan tahun depan akan diadakan di RS Usada Insani. Sedangkan untuk terapi methadon dengan minum sirup bisa dilakukan di Klinik Methadon di Jalan Hasyim Ashari, Kecamatan Cipondoh. (gin)
TANGERANG-Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Tangerang mencatat 412 warga terjangkit virus Human Immunodeficiency Virus (HIV) yang tersebar di 13
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS