Ada-Ada Saja, Jual Narkoba Kok ke Polisi
jpnn.com, SAMARINDA - WH sedang apes. dia harus berhadapan kasus hukum lantaran kedapatan menjual sabu-sabu.
Dari informasi yang didapatkan Kaltara Pos, selain berjualan ikan, WH ternyata nyambi menjadi kurir sabu-sabu.
Awal bekerja sebagai kurir, dia tak mendapatkan rintangan.
Namun. sial datang saat dia berjualan sabu-sabu di RT 10, Jalan Yos Sudarso, Kelurahan Selumit Pantai, Kamis (6/4).
Dia ditangkap polisi saat menawarkan sabu-sabu kepada pelanggannya.
Parahnya lagi, WH langsung menawarkan sabu-sabu itu kepada salah anggota Unit Intelmob Detasemen C Pelopor Satbrimob Polda Kaltim Tarakan.
Polisi pun dengan mudah mengamankan WH.
Kanit Unit Intelmob Detasemen C Polda Kaltim Tarakan Aipda Supriyanto mengatakan, WH tertangkap saat Intelmob melakukan patroli rutin.
WH sedang apes. dia harus berhadapan kasus hukum lantaran kedapatan menjual sabu-sabu.
- Bamsoet Minta Polri Jerat Bandar Narkoba Dengan Pasal Tindak Pidana Pencucian Uang
- Tangkap 28 Pelaku Tindak Pidana Narkotika, Polres Inhu Berkomitmen Selamatkan Generasi Muda
- Hercules Minta Kapolri Mencopot Oknum Aparat yang Diduga Lindungi Bandar Narkoba dan Judi Online
- Petugas Bersenjata Api Kawal Pemindahan 2 Napi Bandar Narkoba ke Nusakambangan
- Komisi III Minta Bareskrim Terus Konsisten Berantas Narkoba
- Polisi Ungkap 29 Kasus Peredaran Narkotika di Bandung, Puluhan Kurir & Bandar Narkoba Ditangkap