Ada Apa Dengan Pelita Jaya?
Hari Ini, Stadium Hadapi Tantangan Muba
Selasa, 21 Februari 2012 – 13:42 WIB
DENPASAR - Ada apa dengan Pelita Jaya (PJ) Esia Jakarta ?. Dalam dua hari, juara regular season Flexi NBL Indonesia musim lalu itu dipukul dua kali oleh tim yang secara kualitas berada di bawah. Kalau sebelumnya Muba Hangtuah IM Sumatera Selatan yang menaklukkan, kemarin Stadium yang mengangkangi PJ dengan skor 80-77. Seperti melawan Muba, pemain PJ sempat menyengat dan berbalik unggul saat pertandingan kurang empat menit. Tembakan three poin dari Andy Batam Poedjakesuma dan Ary Chandra membuat PJ unggul setengah bola (70-69).
Tahun ini, GOR Merpati Denpasar rupanya sangat tidak bersahabat dengn PJ. Ini kontras dengan musim lalu, saat Erick Sebayang dkk menyapu bersih semua laga.
Baca Juga:
Mentalitas pemain PJ rupanya belum pulih benar ketika sehari sebelumnya, secara mengejutkan digulung Muba. Ini sangat terlihat sejak kuarter awal. Permainan PJ tidak konsisten meski mampu unggul delapan poin hingga halftime. Buktinya, Stadium bisa mengejar hingga berselisih sepuluh poin sampai awal kuarter ke empat.
Baca Juga:
DENPASAR - Ada apa dengan Pelita Jaya (PJ) Esia Jakarta ?. Dalam dua hari, juara regular season Flexi NBL Indonesia musim lalu itu dipukul dua kali
BERITA TERKAIT
- Kejutan Besar Terjadi di Semifinal Australian Open 2025
- Maratua Run 2025: Perkenalkan Surga Tersembunyi Kaltim Lewat Olahraga
- Sengit dan Seru! Persaingan Tersaji Jelang Top 6 PNM Liga Nusantara 2025
- Arema FC vs Persib: Ze Gomes Ogah Kalah Lagi, Minta Pemain Cetak Gol Cepat
- Erspo Perkenalkan Jersei Baru Timnas Indonesia, Ada Makna Mendalam
- The Daddies Tumbang di 16 Besar Indonesia Masters 2025