Ada Cacing Hati di Sapi Kurban
Rabu, 16 Oktober 2013 – 09:00 WIB
Saat itulah diketahui ada banyak cacing di salah satu hati sapi yang baru saja disembelih. Melihat hal itu, Haryanto yang memimpin tim langsung meminta panitia agar hati sapi itu tidak dibagikan. ''Kami minta hati itu dipendam,'' tegasnya.
Baca Juga:
Lalu, apakah daging sapi pada ternak yang hatinya terdapat cacing tersebut masih layak? Haryanto menyatakan, daging sapi tetap bisa dikonsumsi dan aman. Sebab, cacing hanya berada di hati sapi. ''Hatinya memang tidak boleh dikonsumsi. Tidak layak,'' terangnya.
Sementara itu, hewan kurban yang beredar di Malang Raya belum aman seratus persen untuk dikonsumsi. Misalnya, yang terjadi di Masjid Nurul Islam, Perum Bukit Cemara Tujuh, Kecamatan Dau, Kabupaten Malang. Di masjid tersebut ditemukan cacing hati pada tiga sapi kurban yang disembelih.
Untungnya, hati sapi yang mengandung cacing itu tidak sampai beredar ke masyarakat. Sebab, takmir masjid sudah mengantisipasi dengan meminta dokter hewan dari Universitas Brawijaya (UB) untuk memeriksa kesehatan hewan kurban yang disembelih.
KEDIRI - Masyarakat yang mengonsumsi jeroan daging kurban harus berhati-hati. Sebab, tim Dinas Pertanian (Dispertan) Kota Kediri yang mengadakan
BERITA TERKAIT
- Puluhan Ribu Masyarakat Pekanbaru Penuhi Kampanye Akbar Agung-Markarius
- Banjir Merendam 2.014 Rumah di Kabupaten Bandung, 12.250 KK Terdampak
- Kasus SPPD Fiktif, Polda Riau Sita Rumah Diduga Milik Bang Uun
- Digikomfest 2024 Dorong Keterbukaan Informasi Publik Perangkat Daerah
- Kapolres Banyuasin Membagikan Makanan Bergizi Gratis untuk Siswa SDN 13 Air Kumbang
- Camat Diminta Lebih Peka Atasi Isu Wilayah dan Penyusunan Anggaran