Ada Demo di Patung Kuda, Ini Rute Transjakarta Kamis 14 September
jpnn.com, JAKARTA - PT Transportasi Jakarta mengalihkan sejumlah rute karena adanya aksi unjuk rasa di kawasan Patung Kuda, Jakarta Pusat dan sekitarnya.
Kepala Departemen Humas dan CSR PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) Wibowo mengatakan penyesuaian dilaksanakan Transjakarta untuk tetap menghadirkan pelayanan kepada pelanggan.
"Penyesuaian ini sehubungan dengan adanya kegiatan aksi massa di Kawasan Patung Kuda, Jakarta Pusat dan sekitar,” ucap Wibowo dalam keterangannya, Kamis (14/9).
Penyesuaian 5 rute sebagai berikut:
1. Pantai Maju – Balaikota (1A)
Mengalami pengalihan rute untuk arah Pantai Maju sehingga tidak dapat melayani halte Monas, sementara arah sebaliknya beroperasi normal.
2. Senen – Blok M (1P)
Mengalami pengalihan rute pada arah Senen sehingga untuk sementara tidak dapat melayani pelanggan di bus stop Kementerian Hukum dan Pariwisata, Monas 1, Monas 2 dan Monas 3, sementara arah sebaliknya beroperasi normal.
PT Transportasi Jakarta mengalihkan sejumlah rute karena adanya aksi unjuk rasa di kawasan Patung Kuda, Jakarta Pusat dan sekitarnya.
- 4 Ruas Jalan Ditutup, KRL & MRT Alternatif Terbaik Menuju Panggung Rakyat
- Intip Panduan Liburan Akhir Tahun dengan Bus, Seru Lho!
- Ketua DPRD Apresiasi Rute Baru Transjakarta 'Monas Explorer'
- Atasi Macet, Pram-Doel Janjikan 15 Golongan Gratis Transjabodetabek
- HUT Ke-79 TNI, Naik Transjakarta, MRT & LRT 5 Oktober Hanya Rp 1
- Transjakarta Resmikan Halte Simpang Ragunan Ar- Raudhah