Ada Gerbong Kereta untuk Berobat & Periksa Kesehatan Gratis

Ada Gerbong Kereta untuk Berobat & Periksa Kesehatan Gratis
RAIL CLINIC: Petugas medis memeriksa mata warga yang ikut pelayanan kesehatan gratis di Rail Clinic yang menyambangi Stasiun Patukan, Gamping, Sleman, Kamis (12/7). Foto: Guntur Aga T/Radar Jogja

Adapun layanan kesehatan yang disediakan Rail Clinic adalah pemeriksaan gigi, pemeriksaan umum, cek kehamilan, pemeriksaan laboratorium, serta pelayanan kefarmasian. “Semuanya dapat dimanfaatkan oleh masyarakat secara gratis,” kata Eko.(har/din/fn/JPG)


Ada dua gerbong Rail Clinic milik PT KAI yang berisi ruang untuk pemeriksaan dan peralatan kesehatan.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News