Ada Kabar Baik Untuk Keluarga Korban Kecelakaan Maut Truk di Bekasi
Rabu, 31 Agustus 2022 – 20:30 WIB

Ilustrasi - Kecelakaan maut di Bekasi yang menewaskan 10 orang, Rabu (31/8/2022) Foto: Dean Pahrevi/JPNN.com
"Kami masih terus melakukan pendataan terkait ahli waris yang meninggal dunia dan dalam waktu dekat kami akan segera menyalurkan santunan," imbuh Dewi.
"Kami berharap kepada pengguna jalan dan pengemudi untuk berhati-hati dan mengambil pelajaran atas musibah ini." (antara/jpnn)
PT Jasa Raharja (Persero) memastikan setiap ahli waris korban meninggal dunia kecelakaan truk di Bekasi akan menerima santunan
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Dirut Jasa Raharja Minta Pemudik Tetap Utamakan Keselamatan
- Mudik Lebaran 2025, Jasaraharja Putera Hadirkan JRP Aman untuk Perlindungan Perjalanan
- Jasa Raharja Mantapkan Persiapan Untuk Hadapi Idulfitri & Umumkan Mudik Gratis
- Dirut Jasa Raharja Pantau Arus Mudik di Jogja Bareng Wamenhub
- Jasa Raharja Pastikan Korban Kecelakaan Maut Cipularang Terima Santunan
- Dirut Jasa Raharja Pantau Arus Mudik Nataru Bersama Wamen BUMN dan Kakorlantas Polri