Ada Kejadian Unik saat Bahrain Berlatih di Jakarta Menjelang Jumpa Timnas Indonesia

Ada Kejadian Unik saat Bahrain Berlatih di Jakarta Menjelang Jumpa Timnas Indonesia
Skuad Timnas Bahrain Foto: Mazen Mahdi/AFP

Kamil Al-Aswad dan kawan-kawan kini berada di peringkat kelima Grup C dengan enam poin.

Jumlah tersebut sama dengan milik Timnas Indonesia yang duduk di posis keempat.

Dengan begitu, kemenangan akan membuat Bahrain menggeser Indonesia dari tabel klasemen Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026.(instagram/mcr15/jpnn)

Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?

Kejadian unik mewarnai sesi latihan Timnas Bahrain di Jakarta menjelang laga kontra Indonesia pada lanjutan fase ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.


Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News