Ada Legislator Coba Menginterupsi Rapat Paripurna soal Jenderal Andika Perkasa
Senin, 08 November 2021 – 18:37 WIB
"Pimpinan saya minta waktu. Pimpinan mohon maaf, saya minta waktu. Pimpinan, saya A432," beber legislator yang mau menginterupsi paripurna itu.
A432 merupakan nomor yang disandang anggota DPR asal Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Fahmi Alaydroes.
Namun, Puan bergeming. Dia mengetukkan palu tiga kali untuk mengakhiri paripurna tersebut.(ast/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Interupsi mewarnai Rapat Paripurna DPR yang beragendakan pemberian persetujuan atas Jenderal Andika Perkasa sebagai calon Panglima TNI.
Redaktur : Antoni
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Di Hadapan Menhan-Panglima TNI, Legislator Bicara Kasus di Sumut, Prajurit Jangan Terpancing
- Elektabilitas Ahmad Luthfi-Taj Yasin Ungguli Rivalnya versi Populi Center
- Survei Populi Center: Elektabilitas Luthfi-Yasin Jauh di Atas Andika-Hendi
- Jelang Pencoblosan Pilgub Jateng, Andika-Hendi Serahkan Kepada Masyarakat
- Andika-Hendi Bicara Akses Kesehatan Gratis bagi Warga Jateng
- Debat Pamungkas, Andika Singgung 3,37 Juta Rakyat Miskin di Jateng