Ada Lombok Tahan Sakit dan si Mungil yang Superpedas
Minggu, 21 Juli 2013 – 02:07 WIB
Atas kerja kerasnya dalam pemuliaan cabai, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan menobatkan Syukur dan istrinya, almarhumah Rahmi, sebagai penerima Anugerah Kekayaan Intelektual Luar Biasa (AKIL). Syukur mengaku terkesan dengan penghargaan yang diserahkan Mendiknas M. Nuh itu.
’’Saya bersyukur, kerja keras kami selama ini ternyata dihargai oleh pemerintah,’’ tandas dia. (*/ari)
M. Syukur layak menyandang sebutan doktor cabai. Bayangkan, sudah 13 tahun pengajar Institut Pertanian Bogor (IPB) itu meneliti cabai. Termasuk,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Eling Lan Waspada, Pameran Butet di Bali untuk Peringatkan Melik Nggendong Lali
- Grebeg Mulud Sekaten, Tradisi yang Diyakini Menambah Usia dan Menolak Bala
- AKBP Condro Sasongko, Polisi Jenaka di Tanah Jawara
- MP21 Freeport, Mengubah Lahan Gersang Limbah Tambang Menjadi Gesang
- Sekolah Asrama Taruna Papua, Ikhtiar Mendidik Anak-anak dari Suku Terpencil Menembus Garis Batas
- Kolonel Zainal Khairul: Pak Prabowo Satuan Khusus, Saya Infanteri dari 408