Ada Mafia Kabut Asap di Riau? Asing Tepuk Tangan, Jenderal Ambil Bagian?

Kusampaikan saja,
Ini permainan para mafia anggaran Karhutla
Mereka butuh asap yang banyak
Mereka butuh asap yang lama
Mereka butuh asap yang dramatis
Agar dana yang sudah dianggarkan tahun lalu bisa dicairkan sampai akhir tahun ini oleh mereka.
Agar semua cadangan dana unlimited negara mampu tersedot semua atas nama bencana.
Para asing bertepuk tangan.
Penyewaan peralatan canggih dan pilot-pilot bule itu ambil bagian.
Perusahaan sawit tertawa cekikikan.
Kesempatan land clearing dapat pembenaran.
Kalaupun tertangkap dijamin bebas di pengadilan.
Itu sudah tugas sang komisaris yang diisi oleh jenderal-jenderal angkatan.
Oleh sebab itu,
Tutup rapat hidung saja bayi kecilmu
Dekap erat anak-anakmu
Ibu-ibu hamil kuatkan dirimu
Bilang saja ini ujian dari Tuhan
Yang hendak menguji kesabaran
Dan ingat,
Tahun depan masih ada lagi
Sebab anggaran karhutlanya sudah dialokasi lebih tinggi!
WARGA Riau kian frustasi akibat asap yang tak hilang-hilang. Sejak dijajah asap, sudah lama rasanya tak melihat langit biru. Udara pun sudah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Kapolda Riau Copot Kapolsek Bukit Raya Gegara Aksi Brutal Debt Collector
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus