Ada Oknum Manfaatkan Konflik Mesuji
Kamis, 08 Maret 2012 – 18:06 WIB

Ada Oknum Manfaatkan Konflik Mesuji
JAKARTA - Mantan Juru Bicara Tim Gabungan Pencari Fakta (TGPF) Mesuji, Indriaswati Dyah Saptaningrum mengatakan, ketua lembaga Adat Megou Pak Wan Mauli hanya satu dari sebagian banyak spekulan tanah yang memanfaatkan konflik di Mesuji. Terlebih lagi, banyaknya aksi spekulan tanah saat itu juga didukung dengan bukti-bukti kwitansi yang ditunjukan Pemerintah Daerah (Pemda), termasuk beberapa selebaran tentang pembukaan lahan di wilayah konflik tersebut. "Karena banyaknya spekulan, (Bukti) kwitansinya aja segepok," ujar Indri.
Menurutnya, berdasarkan hasil investigasi awal tim TGPF Mesuji, pihaknya menemukan banyak spekulan tanah yang memanfaatkan situasi di Mesuji. Karena itu, sesuai rekomendasi, tim meminta aparat penegak hukum mengusut para mafia tanah itu.
Baca Juga:
"Kami (TGPF) sudah minta Menkopolhukam (Djoko Suyanton red) bikin rapat setelah temuan awal yang juga mengundang pejabat Pemda dan minta Polda ambil langkah-langkah cepat," kata Indri kepada Radar Lampung di Jakarta.
Baca Juga:
JAKARTA - Mantan Juru Bicara Tim Gabungan Pencari Fakta (TGPF) Mesuji, Indriaswati Dyah Saptaningrum mengatakan, ketua lembaga Adat Megou Pak
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki