Ada Optimisme, Juga Kue, Sebelum Pembantaian Tiananmen di China
Senin, 03 Juni 2019 – 12:00 WIB

Ada Optimisme, Juga Kue, Sebelum Pembantaian Tiananmen di China
Dia menyebut rekaman kamera TV ABC menjelang pembantaian itu mengungkapkan kisah lengkap tentang apa yang terjadi.
"Rekaman ini jadi pengetahuan luar biasa mengenai apa yang sebenarnya terjadi pada musim semi 1989," katanya.
"Setiap hari, setiap rekaman, setiap pemotretan yang diambil, direkam, dirinci, dan dicatat," ujar Uechtritz.
Sampai hari ini peristiwa Tiananmen tetap menjadi hal tabu di China. Tidak ada keterangan resmi mengenai jumlah korban tewas akibat pembantaian. Tapi diperkirakan antara beberapa ratus hingga 10 ribu rakyat kehilangan nyawa di sana saat itu.
Simak beritanya dalam Bahasa Inggris di sini.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Babak Baru Perang Dagang Dunia, Indonesia Jadi 'Sasaran Empuk'
- Dunia Hari Ini: Barang-barang dari Indonesia ke AS akan Dikenakan Tarif 32 Persen
- Warga Indonesia Rayakan Idulfitri di Perth, Ada Pawai Takbiran
- Daya Beli Melemah, Jumlah Pemudik Menurun
- Dunia Hari Ini: Mobil Tesla Jadi Target Pengerusakan di Mana-Mana
- Kabar Australia: Pihak Oposisi Ingin Mengurangi Jumlah Migrasi