Ada Pemalsuan Dokumen CPNS Baru 2012
Status 91 CPNS Baru Pemkab Badung Terancam
Selasa, 12 Februari 2013 – 06:15 WIB
JAKARTA--Kasus pemalsuan dokumen penetapan CPNS baru periode 2012 di Pemkab Badung, Bali terus bergulir. Sejumlah pejabat di Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemen PAN-RB) dan Badan Kepegawaian Negara (BKN) telah menjelaskan kasus ini ke pihak penyidik.
Diantara pejabat yang telah dimintai keterangan oleh penyidik adalah Sekretaris Kemen PAN-RB Tasdik Kinanto.
"Saya dimintai keterangan sebagai pejabat yang tanda tangan saya dipalsukan," ujarnya saat bertemu dengan rombongan Ketua DPRD Kabupaten Badung I Nyoman Giri Prasta, Senin (11/2).
Baca Juga:
Tasdik menceritakan jika kasus di Kabupaten Badung itu mencederai pelaksanaan tes CPNS baru 2012 yang didasari semangat obyektif, transparan, dan bebas dari KKN. "Saya heran, hari gini kok masih masih ada yang coba-coba main-main dengan memalsukan tanda tangan saya," tandas Tasdik. Dalam gelaran seleksi CPNS 2012 lalu, Tasdik bertindak sebagai sekretaris panitia seleksi nasional (panselnas).
JAKARTA--Kasus pemalsuan dokumen penetapan CPNS baru periode 2012 di Pemkab Badung, Bali terus bergulir. Sejumlah pejabat di Kementerian Pendayagunaan
BERITA TERKAIT
- Aliansi Mahasiswa di Batam Laporkan Amsakar Achmad ke Bareskrim Polri, Ini Masalahnya
- Simulasi Makananan Bergizi Berjalan di Banyuasin, Cek Daftar Menu Sehat
- Nilawati Dianiaya Rekan Sesama Pedagang yang Tak Terima Ditegur, Begini Kejadiannya
- Momen Wakapolda Riau Brigjen K Rahmadi Turun ke SD Dukung Program Makan Bergizi Gratis
- SKD CPNS Pemko Pekanbaru, 296 Pelamar Dinyatakan tidak Lulus, Ini Sebabnya
- Terbitkan SE, Pemkab Natuna Pastikan tidak Mengangkat Tenaga Non-ASN Lagi