Ada Pertemuan Rahasia di Rumah Dinas Menhan, Taliban Langsung Lancarkan Serangan
Rabu, 04 Agustus 2021 – 19:17 WIB
jpnn.com, KABUL - Taliban mengaku bertanggung jawab atas serangan yang terjadi di kediaman penjabat menteri pertahanan (menhan) Afghanistan di Kabul.
Juru bicara Taliban Zabihullah Mujahid mengungkapkan kelompok Taliban menargetkan kediaman sang menteri pada Selasa (2/8) malam.
Menurutnya pula bahwa pada saat itu sedang berlangsung pertemuan penting.
Baca Juga:
Menhan berhasil selamat, tetapi serangan tersebut menandai eskalasi besar dalam aksi Taliban.
Rumah dinas menhan berada du wilayah ibu kota yang dijaga ketat dan sejauh ini hampir tidak pernah tersentuh kekerasan yang melanda wilayah lain di Afghanistan. (ant/dil/jpnn)
Rumah dinas menhan berada du wilayah ibu kota yang dijaga ketat dan sejauh ini hampir tidak pernah tersentuh aksi kekerasan Taliban
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Trump Bakal Menghukum Petinggi Militer yang Terlibat Pengkhianatan di Afghanistan
- Menteri ATR & Menhan Kolaborasi Perkuat Pengamanan Tanah Aset Negara
- Bagaimana Kalau Bu Sri Mulyani jadi Menhan?
- Pimpinan DPR Tempati Rumdin di Widya Chandra, Dasco: Saya Saat Ini Tinggal di Rumah Sendiri
- Anggota DPR Periode 2024-2029 Bakal Terima Tunjangan Perumahan Tiap Bulan
- Prabowo Rapat Perpisahan Sebagai Menhan, Ada Elite Gerindra, Dasco Tak Nampak