Ada Peserta Bermasalah, Sidang Pleno Pemilihan Ketum PBNU Diskors
Jumat, 24 Desember 2021 – 03:05 WIB
Usai mengumumkan itu, Nuh memutuskan menskors Sidang Pleno V sampai proses verifikasi barcode selesai.
Pada sidang Pleno V ini, agenda tunggal untuk memilih calon ketua umum PBNU.(mcr8/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Agenda pemilihan ketua umum PBNU diskors hingga verifikasi peserta Muktamar NU ke-34 selesai dilaksanakan, lantaran sebelumnya terdapat 39 peserta yang bermasalah.
Redaktur : Yessy
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Bersilaturahmi dengan Kiai Said Aqil, Ridwan Kamil Minta Didoakan, Alhamdulillah
- Pimpinan BAZNAS Ajak Umat Muslim Perkuat Dukungan kepada Palestina
- Institute for Humanitarian Islam Berikhtiar Menebar Nilai Kemanusiaan di Dunia
- Gus Salam: Pra-MLB NU Digelar di Surabaya
- Temui Gus Yahya, Mendikdasmen Prof Mu'ti Berharap Terus Jalin Kerja Sama dengan NU
- Kiai Muda se-Eks Karesidenan Kedu Siap Menangkan Ahmad Luthfi-Taj Yasin