Ada Proyek Tol, 678 Jenazah Pindah Tempat
Minggu, 07 Januari 2018 – 14:04 WIB
''Hingga saat ini (kemarin), masih lancar-lancar saja. Semoga tidak hujan,'' ujarnya.
Berdasar pantauan Jawa Pos Radar Bromo, pemindahan makam itu kemarin dimulai setelah salat Duhur.
Setengah hari kemarin setidaknya terdapat 56 jenazah yang dipindah.
Sebanyak 21 jenazah dari kuburan Tekek dan 35 jazah dari kuburan Kelor.
Adanya pemindahan makam itu mendapat perhatian dari warga sekitar. Mereka berdatangan untuk menyaksikan pemindahan jasad sanak keluarganya.
Penggalian kubur yang melibatkan sepuluh orang itu dibagi dua tim. (rpd/rud/c4/end/jpnn)
Jenazah yang tergusur akibat proyek tol itu akan dipindahkan ke dua lokasi yang berbeda.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Peresmian Lestari Memorial Park Tangerang, Tempat Peristirahatan Terakhir yang Damai
- Warga Berbondong-bondong Berziarah, TPU Pondok Ranggon Padat
- Ingin Hapus Stigma Angker, DPRD DKI Usul Pemprov Poles TPU Rorotan Jadi Estetik
- Kejadian di Bali, Makam Dibongkar OTK, Jumlahnya Ganjil
- Antisipasi Banjir, Pemprov DKI Membangun Waduk di Pemakaman Jenazah Covid-19 Rorotan
- Tak Hanya Pemakaman Umum, TPU Khusus Jenazah Covid-19 Juga Ramai Didatangi Peziarah