Ada Semburan Air Mengandung Gas Mudah Terbakar di Maluku, Lihat
Senin, 23 Mei 2022 – 15:45 WIB
Selain itu, petugas menurutnya sudah mengambil sampel semburan air mengandung gas itu.
"Sampelnya sudah diambil mereka untuk dikirim ke laboratorium migas di Jakarta guna diteliti apakah mengandung potensi mineral atau tidak," ujar dia.
Beberapa waktu lalu, hal yang sama juga terjadi di kawasan Kobisonta, Kabupaten Maluku Tengah.
"Beberapa hari kemudian semburan air tersebut terhenti dengan sendirinya," kata Hein Farfar. (ant/fat/jpnn)
BPBD Maluku melaporkan kondisi semburan air mengandung gas mudah terbakar di Kabupaten Seram Bagian Bagat yang muncul sejak 19 Mei lalu.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Dukung Gerakan Literasi Heka Leka, Anies Baswedan Bicara Potensi Anak-anak Maluku
- Laut China Selatan, Teledor Atau Terjerat Calo Kekuasaan
- Ribuan Pendukung dari Seluruh Penjuru Maluku Hadiri Kampanye Akbar JAR-AMK
- Pengin Tahu Asal Bright Gas yang Kalian Beli? Yuk, Scan Barcodenya
- Pitra Romadoni Nasution Ucapkan Selamat atas Pelantikan Perhakhi Maluku
- Prabowo – Gibran Diminta Perhatikan Keterwakilan Tokoh dari Wilayah Maluku di Kabinet Merah Putih