ADA Tour and Travel Terbukti Ilegal, Begini Reaksi Fadlan
Senin, 09 April 2018 – 15:14 WIB
"Sekarang apalagi udah tahu bahwa mereka (ADA Tour-red) enggak punya izin resmi, janganlah membantu orang seperti ini lagi. Bukan apa-apa ya, saya udah kena, ngapain lagi sih jatuh di lubang yang sama," tukasnya.
Sebelumnya diketahui, Kementerian Agama menyatakan bahwa biro perjalanan ADA Tour dan Travel milik Lasty Annisa ternyata tidak terdaftar sebagai Penyelenggara Perjalanan Ibadah Umrah (PPIU) di Kemenag. (yln/jpc)
Fadlan, suami Lyra Virna mengingatkan teman-teman artis untuk tidak terbuai bujuk rayu umrah gratis dari ADA Tour and Travel.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Pencuri di Rumah Fadlan Muhammad Ternyata Orang Dekat
- Fadlan Muhammad Jadi Korban Perampokan, Begini Kronologinya
- Kasus Diserahkan Ke Kejaksaan, Lyra Segera Jalani Sidang
- Berkas Lyra Virna Dilimpahkan ke Kejari Bekasi Kota
- Usai Lebaran, Lyra Virna Akan Jalani Sidang
- Lyra Virna Menyesal Salah Memilih Travel Umrah