Ada Varian Baru Lagi, Pemerintah Jangan Abai, Jaga Pintu Masuk
Rabu, 30 Juni 2021 – 15:45 WIB
Dengan demikian, longgarnya penjagaan di pintu-pintu masuk berpotensi menjadi celah masuknya varian lambda tersebut.
"Pemerintah juga perlu lebih mengetatkan akses pintu masuk ke Indonesia, baik melalui bandara, pelabuhan, dan juga pintu-pintu perbatasan," beber Sukamta. (ast/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Anggota Komisi I DPR RI Sukamta meminta pemerintah mewaspadai masuknya Lambda, varian baru COVID-19 yang sudah menyebar di negara-negara Amerika Latin.
Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Usut Tuntas Kasus Penembakan Polisi di Solok Selatan: Menunggu Implementasi Revolusi Mental Polri
- DPR Dukung Penuh Menko Polkam Lindungi Pelajar dari Judi Online
- Cucun Hadiri Kolaborasi Medsos DPR RI dengan Masyarakat Digital di Lembang
- SHP Pemprov Bali Belum Dicoret dari Daftar Aset, Wayan Sudirta DPR Minta Penjabat Gubernur Taati Hukum
- Melly Goeslaw: Revisi UU Hak Cipta Solusi Hadapi Kemajuan Platform Digital
- Komisi III DPR Menghadapi Dilema dalam Memilih Pimpinan dan Dewas KPK, Apa Itu?