Ada yang Tergetar saat Eri Cahyadi Membaca Beberapa Ayat Al-Baqarah

Ada yang Tergetar saat Eri Cahyadi Membaca Beberapa Ayat Al-Baqarah
Eri Cahyadi. Foto: source for JPNN

Ketiga, meminta doa ibunya.

“Di rumah saya setiap Kamis setelah salat Subuh selalu menggelar acara khotmil Al-Qur'an. Saya sudah merasakan bagaimana dahsyatnya mukjizat Al-Qur'an ini. Nantinya saya juga berharap acara khotmil Al-Qur'an juga digelar di Kantor DPC PDI Perjuangan Surabaya secara rutin, bisa setiap minggu,” katanya. (*/adk/jpnn)

Sejumlah guru mengaji yang datang ke kantor PDIP meminta Eri Cahyadi membacakan beberapa ayat Al-Qur'an.


Redaktur & Reporter : Adek

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News