Adhitia Sofyan Akhirnya Rilis CD Album Stubborn Heart

Adhitia Sofyan Akhirnya Rilis CD Album Stubborn Heart
Penyanyi Adhitia Sofyan. Foto: Dok. Demajors/Uncle John

CD album Stubborn Heart yang berisi 8 lagu dari Adhitia Sofyan kini sudah bisa didapatkan melalui jaringan distribusi Demajors. (ded/jpnn)

Penyanyi Adhitia Sofyan akhirnya merilis album terbaru yang berjudul Stubborn Heart dalam format fisik yakni CD.


Redaktur & Reporter : Dedi Yondra

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News