Adian Minta Polisi Tangkap Pelaku Penyerangan Kepada Wartawan Tempo
Kamis, 08 Agustus 2024 – 16:37 WIB

Wasekjen PDI Perjuangan Adian Napitupulu soal penyerangan terhadap wartawan. Foto/Ilustrasi: Aristo/JPNN.com
Adian mengingatkan langkah mengungkap motif, tujuan, dan aktor intelektual menjadi penting agar rakyat bisa menilai sebuah peristiwa secara utuh.
"Apakah peristiwa tersebut berdiri sendiri atau merupakan rangkaian perbuatan yang sistemik dan terorganisir, untuk menyandera hak atas kebebasan," ungkap Adian. (ast/jpnn)
Wasekjen PDIP Adian Napitupulu meminta kepolisian menangkap pelaku penyerangan kepada wartawan Tempo Hussein Abri di Jakarta Selatan, pada Senin (5/8).
Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- RKUHAP Tak Akan Menjadikan Kepolisian & Kejaksaan Tumpang Tindih Tangani Perkara
- Adian Napitulu Perjuangkan Potongan Aplikator ke Ojol Turun Jadi 10 Persen
- Komplotan Diduga Komunitas LGBT Beraksi di Pekanbaru, Jerat Korban Lewat Aplikasi Kencan
- Dugaan Kecurangan, Tiga Kepala Desa Kabupaten Banggai Dilaporkan ke Bawaslu
- Waka MPR Akbar Supratman Sesalkan Dugaan Penghinaan Kepada Ulama Sulteng Habib Idrus
- Akademisi Unas Jakarta: Digitalisasi Kepolisian Sulit Tercapai jika Hulunya Masih Kotor