Adian Napitupulu Kritik Erick Thohir, Ujang: Karena Uang BUMN Gurih
“Jadi memang kurang nyambung," ucapnya.
Jerry menilai, beda urusan Adian di legiatif sedangkan Erick eksekutif. Karena itu, dia mengingatkan, kritik jangan sampai berdasar sakit hati lantaran keinginan tak terkabul.
Jika kritik dengan motif sama saja penyalahgunaan kewenangan alias abuse of power.
“Jangan sampai Adian menggunakan alat legislatif dan partai untuk memuaskan keinginan diri sendiri," katanya.
Menurut Jerry, Erick Thohir salah satu menteri yang anti-titipan dan sudah terpilih melalui fit and proper test tersendiri.
Belum lagi, kerja Erick dalam memimpin BUMN kerap melihat cara kerja bawahannya.
Misal, jubir Presiden Fajroel Rahman diganti sebagai Komut di perusahaan plat merah, padahal orang dekat Jokowi.
"Adian fokus bekerja saja. Bila langkah kritik demi menitipkan orang, ini akan berdampak kepada partai. Memperburuk citra partai," lanjutnya.
Giliran pengamat politik mengkritik Adian Napitupulu yang kerap menyoroti kinerja Menteri BUMN Erick Thohir.
- Berdikari Berkomitmen Beri Harga Terjangkau untuk Daging Ayam hingga Kerbau
- Kinerja BUMN Melesat di Tahun Ini, Dividen Tercapai 100% Senilai Rp 85,5 Triliun
- Kementerian BUMN Setorkan Dividen ke Negara Rp 85,5 Triliun, Optimistis Meningkat 2025
- Saham TLKM Anjlok, Telkom Butuh Penyegaran & Strategi Baru
- Warning dari Erick Thohir Setelah Timnas Indonesia Menghancurkan Arab Saudi
- Pertamina Eco RunFest 2024: Carbon Neutral Event untuk Kampanye Sustainable Living