Aditjondro: Apa Salahnya Kritik Lingkaran Istana?
Selasa, 19 Juli 2011 – 16:00 WIB
Sebelum meluncurkan buka "Cikeas Kian Menggurita", George Yunus Aditjondro juga sudah menulis buku dengan judul "Membongkar Gurita Cikeas". Gurita, lanjutnya, kalau diserang akan mengeluarkan cairan hitamnya yang bisa mengelabui penyerangnya. "Ketika lingkungannya sudah hitam dan gelap, di saat itu Gurita menghilang," ungkap George Junus Aditjondro .
Baca Juga:
Saat peluncuran buku "Cikeas Kian Menggurita" George Junus Aditjondro mengutip sedikit tulisan dalam buku terbarunya itu. Isi buku ini antara lain mencoba menguak permainan bisnis keluarga Ani Yudhoyono yang bergerak di bidang kehutanan dengan bendera PT Wanatirta.
"Perusahaan ini masih dimiliki oleh keluarga Ani Yudhoyono yaitu Edhie Wibowo,“ ungkapnya.
Selain itu, pada buku tersebut juga dibeberkan sejumlah dugaan penyalahgunaan kekuasaan mulai dari skandal Bank Century, menjamurnya praktek rangkap jabatan, lolosnya pejabat publik partai politik tertentu dari yang korup jeratan hukum hingga kecurangan Pemilu dan Pikpres 2009. (fas/jpnn)
JAKARTA- Sosiolog George Junus Aditjondro mengatakan tidak ada yang salah dengan keputusan dirinya yang fokus mengkritik berbagai masalah di lingkaran
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Said Didu Diperiksa Polisi Gegara Kritik PSN PIK 2, Pakar Minta Publik Hormati Proses Hukum
- Kejari Bengkalis Menang Praperadilan: Proses Hukum Kasus Kredit Bank Riau Kepri Syariah Sesuai Aturan
- Menko Polkam Budi Gunawan Dukung Lemhannas Jadi Think Tank Kelas Dunia
- JDF & Ketua MPR RI Sepakat Terus Mendukung Kemerdekaan Palestina
- Kejagung Tangkap Hendry Lie Tersangka Korupsi Timah, Begini Perannya
- Romo Johannes Hariyanto Pimpin Misa Penutupan Peti Jenazah Emmanuel Setiyono