Aduh! Anak Buah SBY Lagi, Anak Buah SBY Lagi..

Belum selesai. Giliran Menteri Pemuda dan Olahgara yang juga Sekretaris Majelis Tinggi PD Andi Mallarangeng disikat KPK. Komisi antirasuah menetapkan Andi sebagai tersangka korupsi P3SON Hambalang.
Yang tidak kalah heboh ialah penetapan Ketua Komisi VII DPR yang juga salah satu pendiri PD Sutan Bhateogana sebagai tersangka. Sutan dijerat sebagi tersangka dugaan penerimaan hadiah atau janji terkait dengan pembahasan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Perubahan (APBN-P) di Kementerian Energi Sumber Daya Mineral.
Dalam sebuah kesempatan SBY pernah menegaskan, kader yang tidak sanggup menjalankan politik yang bersih, cerdas, dan santun untuk keluar dari partai. Dia tidak akan melindungi kader yang terbukti terlibat korupsi.
"Lebih baik keluar sekarang juga tinggalkan Partai Demokrat," kata SBY saat silaturahmi Pendiri dan Deklarator Partai Demokrat di Hotel Sahid, Jakarta, Rabu 13 Juni 2012. (boy/jpnn)
JAKARTA - Kader Partai Demorkat kembali berurusan dengan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Terbaru, KPK menangkap dan menetapkan anggota
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses Yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Perpres Kantor Komunikasi Kepresidenan Digugat ke MA, Ini 4 Pasal yang Dipersoalkan
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin
- KPPI 2025 Siap Digelar, PENEMU Dorong Perempuan Ambil Peran Strategis