Aduh, Belasan Sapi Kurban Terindikasi Kena PMK di Jakarta Timur
Selasa, 28 Juni 2022 – 00:50 WIB

Sapi kurban (Ilustrasi). Foto: Ricardo/jpnn.com
Selain itu, sapi lemas dan sulit berdiri karena luka pada bagian teracak membuat sapi kesakitan, serta nafsu makan berkurang.
Suneb mengatakan pihaknya belum mengetahui pasti asal penularan PMK yang terjadi pada tempat penjualan hewan kurban tersebut.
"Kami monitoring secara intensif, mudah-mudahan bukan itu (PMK). Makannya pedagang itu harus memiliki kandang karantina. begitu terindikasi dipisahkan," ujar Suneb. (Antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
KPKP Kecamatan Pasar Rebo, Suneb Sacapraja mengatakan sapi kurban terindikasi PMK ditemukan pada satu tempat penjualan yang berada di Jakarta Timur.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Adhy Karyono Tetapkan Status Darurat Penyakit Mulut dan Kuku di Jatim, Sampai Kapan?
- Guru Besar IPB: Jangan Impor Daging dari Negara yang Belum Bebas PMK
- 60 Kasus Penyakit Mulut dan Kuku Ditemukan di Riau
- Antisipasi Penyebaran PMK, Balai Karantina Sumsel Perketat Pengawasan Lalu Lintas Hewan
- Pemkab Sleman Kendalikan Laju Penularan Virus PMK
- DKPP Bantul: PMK pada Hewan Ternak Tak Menular ke Manusia