Aduhh.. Aduhhh... Kasus Balita Gizi Buruk Meningkat
Senin, 14 November 2016 – 01:42 WIB

Ilustrasi. Foto: AFP
Pada 2014, meski angka kasus naik signifikan sebanyak 144, angka kematian turun menjadi delapan orang
Banjarmasin, Kotabaru dan Balangan menjadi daerah yang paling banyak penderita balita gizi buruk.
Di Banjarmasin, pada 2015 tadi ditemukan 54 kasus. Di Kotabaru sebanyak 31 dan di Balangan (27).
“Banjarbaru tahun tadi angka kasus nol. Ini yang perlu menjadi contoh daerah lain,” kata Kabid Promosi dan Sumber Daya Kesehatan Dinkes Provinsi Kalsel Sukamto sebagaimana dilansir laman Radar Banjarmasin, Minggu (13/11). (mof/ram/ema/jos/jpnn)
BANJARMASIN – Kasus balita gizi buruk di Kalimantan Selatan tak bisa dipandang sebelah mata. Sepanjang 2015 lalu, sebanyak 155 kasus balita
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku