Agar Hubungan Seks Bergairah Pasca Melahirkan
Selasa, 05 Agustus 2014 – 11:23 WIB

Tidak usah khawatir melakukan hubungan seks pasca melahirkan. Foto: Getty Images.
Tidak hanya agenda meeting saja yang perlu Anda jadwalkan, untuk mencapai keharmonisan rumah tangga, hubungan seks juga wajib Anda jadwalkan. Misalnya di malam hari saat si kecil tidur atau di pagi hari sebelum si kecil bangun.
Baca Juga:
3. Fokus pada foreplay
Banyak wanita merasa sulit untuk berhubungan seks beberapa bulan usai melahirkan. Hal ini membuat sulit untuk berhubungan seks, jadi mengapa tidak memanjakan diri dengan foreplay? Hal ini justru membantu si wanita mendapatkan kenikmatan seksual dan tidak menyakitkan. Wanita sangat bisa menikmati foreplay setelah melahirkan untuk menikmati seks.(fny/jpnn)
HUBUNGAN seks yang dilakukan di awal pernikahan dan setelah memiliki anak tentu akan berbeda. Sebagian menganggap bahwa seks di awal pernikahan jauh
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mencicipi Hidangan Khas Kerajaan di Royal Dinner Mangkunegaran Solo
- 4 Manfaat Seledri, Bantu Jaga Kesehatan Organ Hati
- 5 Khasiat Rutin Minum Air Kelapa Campur Madu, Mengandung Serat Tinggi
- 3 Manfaat Daun Jambu Biji, Baik untuk Penderita Diabetes
- 5 Makanan Kaya Protein untuk Vegan
- Tingkatkan Suasana Hati dengan Mengonsumsi 5 Teh Ini