Agen Laku Pandai Diizinkan Salurkan Kredit
Selasa, 06 Desember 2016 – 11:33 WIB
![Agen Laku Pandai Diizinkan Salurkan Kredit](https://cloud.jpnn.com/photo/picture/normal/20161205_232652/232652_92015_ojk_jp.jpg)
OJK. Foto: JPNN
Sementara itu, agen badan tercatat 968 agen dari 15 bank. Jumlah rekening basic saving account mencapai Rp 93,79 miliar.
’’Kami juga masih fokus dalam upaya mendukung pemerintah menyalurkan bantuan sosial nontunai lewat agen. Jadi, agen ini nanti punya banyak fungsi sehingga membantu bank dan masyarakat yang unbanked (belum menggunakan produk perbankan, Red),’’ tutur Kartini. (rin/c15/noe/jos/jpnn)
JAKARTA – Peran agen layanan keuangan tanpa kantor dalam rangka keuangan inklusif (Laku Pandai) bakal diperluas. Saat ini, kewenangan branchless
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- BTN Beri Apresiasi Para Mitra Pengembang, Desainer dan Inovator Rumah
- Mengembangkan Keterampilan Petani Nunukan demi Mewujudkan Swasembada Pangan
- Dukung Swasembada Pangan, Petrokimia Gresik Teken MoU Perluas Program Makmur 2025
- Kabupaten Bulungan Siap Dijadikan Target Sentra Produksi Beras
- Pertamina Tingkatkan Pengawasan LPG 3 Kilogram
- Optimalkan Lahan Rawa dan Kering untuk Wujudkan Swasemada Pangan